Lihat ke Halaman Asli

Fajar Novriansyah

Pekerja biasa

Berdikari, Tak Selamanya Sendiri

Diperbarui: 3 Desember 2023   21:40

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Kata siapa aku mau? siapa bilang aku rela?

Toh aku hanya memaksa diri menyesuaikan dengan keadaaan, 

nyatanya hidup tak selalu sesuai ingin, mau ini mau itu tunggu dulu,

semua hal hal yang ada itu mestilah berdasakan kebutuhan apalagi yang prioritas. 

.

Kata siapa aku ingin? kamu dengar semua itu dari mana?

toh memenuhi diri sendiripun aku bernalar berkali kali!

Sesungguhnya harapan harapan itu telah menjadi uap entah berubah jadi apa dan kemana?

Jadi dewasa itu berat, minta jadi anak anak lagi juga pekerjaan rumah yang gila!

kemudian dewasa lagi, nanti capek lagi, kemudian gila lagi, terus sajasampai jadi makin gila!

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline