Anime adalah sebuah serial animasi jepang yang biasanya diangkat dari manga. Ada beberapa anime lanjutan yang akan rilis di tahun 2022. Tentunya para penggemar sudah lama menantikan kehadiran lanjutan dari anime tersebut.
Penasaran apa saja yang akan anime apa saja yang akan tayang di Tahun 2022? Yuk mari kita bahas satu persatu.
1. Jujutsu Kaisen
Anime ini bercerita tentang seorang siswa SMA bernama Yuji Itadori. Dia merupakan pemeran utama yang memiliki kekuatan otot manusia super. Dia menjadi sangat kuat karena memakan jari dari sukuna dan tentunya dia menjadi wadah yang cocok bagi sukuna. Selain Yuji, para penggemar anime ini sangat mengidolakan tokoh bernama Gojo. Dia merupakan sosok tengil dengan mata ditutup, memiliki rambut putih dan tampan. Ketika pembuka matanya dilepas dia memiliki kemampuan yang dahsyatnya.
2. Detective Conan
Anime dari manga karya Aoyama Gosho akan merilis film berjudul "The Bridge of Hallowen". Anime ini akan rilis pada April 2022.
3. One Piece