Lihat ke Halaman Asli

Faizal Chandra

Guru Matematika

Bukan Tentang Kacamata

Diperbarui: 14 Juli 2024   17:55

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber: Pixabay.com

Makin hari pandangan ini makin kabur

Kukira lensa kacamataku berembun, nyatanya mataku semakin minus

Mungkin sudah lama kacamataku kurang nyaman.

Namun, enggan rasanya untuk kuganti

Kacamata ini sudah membersamaiku dari dulu.

Pikirku daripada mengganti kacamata, lebih baik kuperbaiki pola hidupku agar minusku tidak semakin bertambah atau mungkin saja bisa berkurang 

Hari demi hari kupakai dengan perjuangan, terkadang kucoba mengernyitkan mata tuk membaca

Kucoba berbagai cara agar kacamataku tidak perlu berganti 

Naas, beberapa hari lalu kacamataku patah.

Sedih dan bingung harus berbuat apa, karena masih enggan kuganti

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline