Lihat ke Halaman Asli

Faisol Basyri

Mahasiswa

Analisis Potensi di Kelurahan Desa Rohayu Kedungdung-Sampang

Diperbarui: 31 Desember 2023   23:53

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dokpri

Lokasi

Desa Rohayu, Kecamatan kedungdung , Kabupaten Sampang, Jawa Timur

Adalah suatu daerah yang memiliki sumber kekayaan alam pada sektor pertanian. Seperti padi, tembakau, garam dan sebagainya.

Sumber daya alam

Masih banyak lahan yang luas yang sama sekali belum tersentuh oleh bangunan industrial. Bisa dimanfaatkan untuk memperoleh kekayaan alam.

Sumber daya manusia

Kebanyakan bekerja di bidang pertanian, terkadang yang muda juga ikut serta

dalam mengelola lahan pertanian, sehingga berdampak pada minimnya minat berpendidikan.

Kelembagaan atau organisasi

Keorganisasian dan kelembagaan pada desa ini sangatlah masif. Bisa dikatakan ada yang secara Struktural dapat memengaruhi arah gerak desa tersebut, yakni Karang Taruna, PKK, Posyandu, Kepala Organisasi Dusun, Kepala Dusun.  Ditambah dengan organisasi kepemudaan yang berlatar belakang mahasiswa

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline