Selamat Siang semuanya, saya Fahmi dari LIPUTAN AKHIR PEKAN
Saya saat ini berada di lokasi LUMPUR LAPINDO SIDOARJO
17 tahun yang lalu tempat ini adalah daerah padat penduduk, namun semenjak ada fenomena alam yautu semburan lumpur beracun yang bahaya banyak penduduk yang terpaksa harus pindah dari sini.
Lumpur lapindo berasal dari hasil galian PT. LAPINDO, yang tepatnya barada di desa Tanggulangin, Sidoarjo. Banyak warga yang marah karena efek dari semburan ini mereka harus pindah dari tempat tinggal mereka.
Karena semburan lumpur ini mengandung gas beracun dan zat berbahaya yang dapat menghancurkan pemukiman mereka
Seiring dengan berjalannya waktu, bendungan lumpur lapindo ini dijadikan tempat wisata, banyak warga sekitar yang bekerja sebagai pemandu wisata di Lumpur Lapindo ini. Karena memang banyak warga dari luar kota yang datang untuk sekedar melihat bagaimana kondisi lumpur yang mampu menenggelamkan beberapa desa ini
Bisa dilihat di belakang saya seperti inilah kondisi terkirimi dari Lumpur Lapindo Sidoarjo
Baik itulah laporan dari saya, saya Fahmi mengucapkan terimakasih dan sampai jumpa
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H