Lihat ke Halaman Asli

FAHMI IDRIS

MAHASISWA

Mencari Sesuap Nasi Untuk Anaknya, 'Penjual Nasi Goreng Kertajaya'

Diperbarui: 23 Mei 2023   00:58

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber : www.istockphoto.com

Nasi Goreng adalah Makanan berupa nasi yang sudah matang untuk di goreng lagi dengan di campuri saos merah dan kecap raja rasa yang mana terkadang warnanya berwarna merah dan terkadang hitam. Dan biasanya kalo warna hitam karena lauk nya cumi - cumi. Dan penjual Nasi Goreng di Kertajaya ini kebanyakan warnanya merah. Dan untuk membuat nasi goreng sendiri ini ada bumbu rahasia sendiri agar memiliki citra rasa yang khas dan enak. 'ujar Bapaknya'.

Bapak penjual nasi goreng ini berjualan mulai jam 4 sore hingga sampai habis. dan mana kala habis biasanya sampai jam 2 dini hari, 'ujar Bapaknya'. Sedikit berbincang dengan bapaknya bahwa 'Mau kerja apa lagi mas kalo nggak jualan nasi ini, ini jualan nasi goreng aja masih kurang untuk membiayai anak saya yang sedang sekolah' ujar bapaknya.

Disini, saya sangat salut dan kasihan dengan bapaknya yang rela banting tulang punggung demi menghidupi keluarganya untuk bisa makan dan anaknya untuk bisa sekolah. dan saya mulai berfikir 'jika tukang nasi goreng berjualan nasi goreng dengan alasan mencari sesuap nasi, lantas kenapa nasi nya malah dijual lagi ? dan saya pun menyadari Sesungguhnya orang nasi goreng tidak mencari sesuap nasi tapi mencari Nafkah yaitu uang.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline