Lihat ke Halaman Asli

fadillahputri

mahasiswa

Irama Islam dengan Pancasila

Diperbarui: 20 November 2024   10:02

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Irama Islam dengan Pancasila

Dalam simfoni tanah air tercinta,
Mengalun irama tanpa jeda,
Islam dan Pancasila saling menggema,
Harmoni indah di bumi nusantara.

Irama Islam, ketukan ritmis,
Sebuah melodi iman dan kedamaian,
Memandu pengikut ke tempat duduknya,
Dimana cinta dan kebaikan tak pernah berhenti.

Ketuhanan yang Maha Esa jadi nada,
Islam menanamkan cinta kepada-Nya,
Dalam sujud, dalam doa suci,
Beriring dengan dasar negeri ini.

Kemanusiaan terajut rapi,
Islam menyeru cinta tanpa tepi,
Keadilan, kasih, dan adab mulia,
Menyatu dalam suci.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline