Lihat ke Halaman Asli

Fadila Afrelia

Berfikir Melampaui Ekspetasi

Ukiran Bentuk Senja

Diperbarui: 14 Juni 2022   23:22

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Senja di sudut kotaku. dokpri

Apa itu senja? Mengapa harus senja? Sehingga Banyak manusia bercerita tentang keramah tamahannya,

Senja adalah waktu yang mampu menafsirkan banyak cerita, tapi bagiku satu cerita yang mampu membuat ku mati dalam ceritanya. 

Senja, Banyak yang bisa menceritakan tentang indah dah peliknya, tapi sedikit yang bisa menuai rasa, maupun pandangan mata yang jelas tampak disudut kias cahaya itu. tapi, mata dan perhatian mu tidak mampu untuk meraihnya. 

Dulu, mentari itu menyapaku dengan hangat. Tapi nyatanya, seiring waktu berlalu dia yang membuat ku sekarat. 

apakah seperti itu keindahan yang engkau berikan? 

Dulu engkau memberikanku senyuman dan harapan. Tapi sekarang? Jangankan harapan ataupun senyuman keindahan senja itupun turut menghilang. 

bagaimana ku utarakan rasa ini ? 

bagaimana aku ukirkan senja ini? 

jawabannya tidak bisa, karna aku turut mati bersama hilangnya senja itu. 

penulis : Fadila Afrelia

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline