Lihat ke Halaman Asli

Info dari Saya

Sedang Belajar Menulis

Simak! Peringkat BWF 2022 Usai Kejuaraan Dunia BWF 2022

Diperbarui: 28 Agustus 2022   20:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber : twitter.com/badmintontalk

Turnamen Kejuaraan Dunia BWF 2022 atau BWF World Championship baru saja berakhir. Terdapat 5 juara yang dihasilkan dari 5 nomor yang dipertandingkan. Aaron/Soh, Chen/Jia, Victor Axelsen, Akane Yamaguchi, dan Zheng/Huang merupaka para pemenang dari kompetisi tersebut.

Dari nomor ganda putra, Aaron/Soh  berhasil mengalahkan pebulutangkis asal Indonesia, Ahsan/Hendra dengan skor 21-19 21-14 dalam waktu 40 menit.

Sumber : twitter.com/badmintontalk

Sementara itu dari nomor Ganda Putri, Chen/Jia berhasil mengalahkan pebulutangkis asal Korea Selatan, Kim/Kong dengan skor 22-20 21-14 dalam waktu 62 menit.

Sumber : twitter.com/badmintontalk

Selanjutnya dari nomor Tunggal Putra, Victor Axelsen berhasil mengalahkan pebulutangkis Thailand, Kunlavut Vitidsarn dengan skor 21-5 21-16 dalam waktu 50 menit.

Sumber : twitter.com/badmintontalk

Berikutnya dari nomor Tunggal Putri, Akane Yamaguchi berhasil mengalahkan pebulutangkis Cina, Chen Yufei dengan skor 21-12 10-21 21-14 dalam waktu 68 menit.

Sumber : twitter.com/badmintontalk

Dan terakhir dari nomor ganda campuran, Zheng/Huang berhasil mengalahkan pebulutangkis Jepang, Yuta/Arisa dengan skor 21-13 21-16 dalam waktu 41 menit.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline