Wahai Ayah
Semua temanku membicarakanmu
Mereka membanggakan mu
Ayah.. Ayah
Begitulah mereka memanggilmu
Kupandang lekat-lekat kau
Bagaimanakan rupamu
Bagaimanakah sosokmu
Tinggi, gagah dan tegap
Kau ulurkan tangan besarmu
Kau dekap badan mungil yang menghampirimu