Lihat ke Halaman Asli

Eva Chan

Masiswa

Soes Moringa Cemilan Sehat

Diperbarui: 13 Oktober 2024   20:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Foodie. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Kelor adalah tanaman lokal yang tumbuh subur di daerah tropis dan subtropis yang oleh WHO di nobatkan sebagai Mirace Tree. Di Indonesia sendiri khususnya di NTT,tanaman ini cukup familiar dan banyak di gunakan sebagai pelengkap dalam olahan masakan sehari-hari karena di percaya kaya akan nutrisi yang baik untuk tubuh.

Kue soes kering moringa merupakan salah satu cemilan yang populer di Indonesia, terutama di NTT. Soes Kering Moringa merupakan ssalah satu cemilan sehat yang memanfaatkan bahan dasar lokal yaitu kelor untuk memproduksi cemilan ini.

Soes Kering Moringa memiliki tekstur yang sangat renyah dan ringan.kue ini terbuat dari campuran tepung terigu,margarin,telur,dan bubuk moringa,yang memberikan rasa unik dan khas.selain itu,banyak varian soes kering moringa yang juga dilengkapi dengan isian coklat,meciptakan kombinasi rasa gurih dan manis yang menggugah selera. Dengan teknik pembuatan yang khusus,soes ini memiliki rongga didalamnya menjadikan lebih renyah dan tidak mudah melepem

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H



BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline