Lihat ke Halaman Asli

etica

author, supermom

Sekadar Kata

Diperbarui: 30 Januari 2024   18:12

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Ungkapkan rasa pada sebaris kata

Bicara rindu tak semua orang tahu

Hati terisi butiran cinta

Namun lisan tak kuasa bicara

Hanya sebatas goresan tinta

Lampiaskan suka, duka, dan nestapa

Namun kini banyak dijumpai

Ungkapan sedakar kata tanpa arti

Karna tak selaras dengan hati

Beda kata beda rasa sesungguhnya

Hanya pura-pura bahagia

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline