Lihat ke Halaman Asli

Cicak Versus Buaya, Kaya Versus Kemiskinan

Diperbarui: 26 Juni 2015   19:22

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Bukan hal luar biasa, jika antar instansi di Indonesia ini kurang koordinasi, yang ada cuma ingin menonjolkan sektoralnya masing-masing, dengan kata lain nich "ego sektoral".

Polisi dari dulu ngurusin korupsi, kolusi dan nepotisme selalu belum berhasil, namun sejak adanya KPK lambat tapi pasti KKN yang selama ini telah menjadi KANKER GANAS di Indonesia mulai diangkat satu per satu alias di kemoterapi.  Namun dalam perjalananya, para dokter yang melakukan kemo terhadap penyakit yang ditangani dokter lama, mulai mendapat tantang.  Ini tidak lain, karena faktor "Ekonomi", karena masyarakat tau, bahwa karena faktor ini ada yang merasa terganggu.

Hidup lah negeriku tercinta, jangan pernah membiarkan doktermu pergi atau akhirnya mati, tapi beri dia semangat ............. SEMOGA

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline