Lihat ke Halaman Asli

GALAUAN BUKAN MASALAH

Diperbarui: 23 Juni 2015   23:53

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

1396952495614587651

GALAUAN BUKAN MASALAH

Galau merupakan kegundahan yang melanda seseorang dengan berbagai alasan dan berbagai penyebap, perlu kita ketahui bahwa kegalauan bukanhanya menyakut perasaan atau cinta sperti yang selama ini berkembang di kalangan remaja dan pemuda indonesia lainya, tetapi galau bisa di artikan sebagai kebingungan dalam kerja, pendidikan, keputusan dan sebagainya. Galau disebapkan oleh adanya keinginan tetapi tidak di dukung oleh kenyataan sehingga menyebapkan seseorang galau dalam mengambil keputusan dan bertindak, galau bukan masalah, bukan penyakit tetapi galau merupakan suatu pertanda atau kode dalam pikiran dan ingatan seseorang di masa mendatang mengenai perubahan dan perjalanan hidup yang telah bergerak dan terus berubah seiring berjalannya waktu.

Galau yang sedang melanda seseorang akan menjadi masalah ketika dia tidak kunjung menemukan solusi dan tidak meninggalkan kegalauan bahkan menikmati kegalauan yang sedang melandanya, bahkan mencari lagu galau dan mendengarkan lagu galau, dan sebagainya. disinilah pentingya peran sahabat, lingkungan, orangtua dan yang terpenting adalah agama dan pengalaman dan kedewasaan seseorang untuk mengatasi kegalauan yang sedang melandanya.

Galau bisa di atasi dengan berbagai cara diantaranya

·Meninggalkan kebiasaan lama atau yang berhubungan dengan galau

·Mencari rutinitas baru dan menjauhkan sekecil mungkin galau bersarang di fikiranya

·Jangan fikirkan galau tetapi pikirkan kesehatan, diri sendiri, masadepan dan melangkahlah menuju masadepan

·Berbagi cerita dengan sahabat atau orang terpercaya

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline