Lihat ke Halaman Asli

M ERIK IBRAHIM

🌼🕊🐇Terbentur---TerBENTUR---TERBENTUK🌼🐇🕊

Puasa Ramadhan Diminggu Pertama, Ketahui Rewards nya Sekarang!

Diperbarui: 24 Maret 2023   11:12

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi gambar: sejumlah kurma yang identik dengan berbuka puasa. | Dok. Azkia Nurfajrina Via www.detik.com

Setelah seharian menahan lapar, haus, amarah dan perilaku buruk lainnya, jika semua itu sukses besar kita jalankan. Rewards bisa diraih. 

Rewards adalah sebuah penghargaan yang didapat usai melakukan sesuatu dengan jerih payah dan sungguh-sungguh dalam melaksanakannya. 

Baca Juga : Referensi Makanan untuk berbuka, Apa saja?

Apabila Rewards dunia bisa berupa uang, jabatan, materi dan lain sebagainya, Rewards akhirat juga ada lhoh. Bahkan lebih banyak keutamaan nya. Apa saja itu? 

1. Pintu Surga terbuka lebar

Surga adalah tempat yang paling indah, paling megah dan penuh kenikmatan untuk manusia yang melakukan kebaikan. 

Sekecil apapun, dirinya akan dapat balasannya. Dan dibulan puasa ini, pahala pahala akan dilipatgandakan oleh Allah S. W. T yang diperuntukkan untuk umat muslim yang sedang berpuasa Ramadan. 

Baca JugaHarga tidak Main-main, Julian Alvarez Banjir Tekanan Badas! 

Sebagaimana yang diriwayatkan oleh Imam Bukhari dan Muslim yang artinya:

Apabila sudah datang bulan suci ramadhan, , maka berbagai pintu surga dari segala penjuru akan dibuka dan berbagai pintu neraka ditutup rapat dan para setan pun dibelenggu. ( HR. Bukhari dan Muslim) 

2. Do'a-do'a akan dikabulkan

Namun sebelum itu, ada tiga cara Allah untuk mengabulkan permintaan dari seseorang yaitu:

  • 1. Langsung diterima dan diwujudkan sesuai keinginannya
  • 2. Ditunda beberapa waktu dan akan dikabulkan diwaktu yang tepat sesuai kehendak Allah. S. W. T. 
  • 3. Permintaan diganti oleh Allah dan dikabulkan dalam versi terbaik
Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline