Lihat ke Halaman Asli

Erika IzzatulAini

Guru TK Aisyiyah 1 Tanggulangin

Media "Busy Book" dalam Meningkatkan Kemampuan Motorik Halus Anak Usia Dini

Diperbarui: 26 November 2022   18:25

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri

Anak usia 5-6 tahun berada pada tahapan pra operasioal, dimana anak mulai membangun pengalaman mereka tentang dunia di sekitarnya. Bahkan mereka dapat menggunakan pemikiran logis dan mampu membayangkan sesuatu. Untuk membangun pengalaman anak, guru menggunakan media pembelajaran yang bisa membangun pengalaman mereka dengan membuat media yang bisa meningkatkan motorik halus.

Kemampuan motorik halus yang kuat, sangat besar pengaruhnya terhadap hasil belajar anak. Terlebih lanjut stimulasi yang tepat pada kemampuan motorik anak akan membuat anak lebih siap dalam menulis di jenjang yang lebih lanjut. halus yang kuat, sangat besar pengaruhnya terhadap hasil belajar anak. Terlebih lanjut stimulasi yang tepat pada kemampuan motorik anak akan membuat anak lebih siap dalam menulis di jenjang yang lebih lanjut. 

Menurut (Sujiono : 2009) bahwa motorik halus adalah gerakan yang melibatkan bagian-bagian tubuh tertentu saja dan dilakukan oleh otot-otot kecil, seperti keterampilan menggunakan jari jemari tangan dan gerakan pergelangan tangan yang tepat. Faktor yang mempengaruhi perkembangan motorik halus menurut Hurlock (dalam Al-Maqassary 2014) yaitu :

1. Perkembangan saraf

2. Kemampuan fisik yang memungkinkan untuk bergerak

3.Keinginan anak yang memotivasi untuk bergerak 

4.Lingkungan yang mendukung

5. Aspek psikologis anak

6.Umur

7. Jenis kelamin

8. Genetik, dan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline