Lihat ke Halaman Asli

M. ERIK IBRAHIM

🐇🦢🌱Berakit Rakit Ke hulu, Berenang renang ketepian, aku bersungguh sungguh untuk kamu, TAPI, kamu malah demikian🌴🌿

Puisi: Nasib Seorang Pensiun

Diperbarui: 31 Agustus 2022   08:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Terdapat 3 orang yang sedang menikmati masa tuanya. Ilustrasi by lokadata.id / Smart Money

Sungguh!....

Manakala usia muda ditorehkan melanglang buana

"Oh bukan, maksudnya adalah mencurahkan semua keringat". Meraih masa tua yang gemilang.

Berbisik hati..."Apakah aku bisa seperti dia, atau lebih atau bahkan gagal ". semua tertuang pada lumbung kalbu

Nasib seorang pensiun, usia tua bergelimang harta dikelilingi sanak keluarga

Atau terjerembab dalam lingkaran kemiskinan menyesakkan dada.

Sebatang kara...mengarungi lembah kehidupan sendirian atau...

Sedih tak berkesudahan...

Sejenak terpatri dalam ilusi optik waktu ini bahwa " Usaha itu perlu dan Doa itu Harus".

Menanti keajaiban hinggap dipelupuk mata yang akan membuat terenyuh,

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline