Lihat ke Halaman Asli

Menciptakan Nilai dan Peluang Usaha (Part 1)

Diperbarui: 26 Juni 2015   16:35

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gambar di Ambil dari Google

[caption id="attachment_126319" align="alignleft" width="287" caption="Gambar di Ambil dari Google"][/caption]

Setiap orang atau pelaku usaha mengharapkan usahanya semakin besar, namun hal tersebut dalam perjalanannya tidak selalu mudah dan memerlukan pengorbanan yang besar untuk berkembang.

Jangan Berhenti dengan Kepuasan

Banyak kejadian dialami oleh perusahaan dimana pemimpinnya atau pemilik perusahaan merasa puas dan merasa nyaman karena perusahaannya telah menghasilkan uang. Posisi demikian lambat laun akan ketinggalan oleh competitor yang setiap waktu akan mengejar dan melewati perusahaan sejenis.

Menikmati Keuntungan Sejenak

Beberapa tahun silam, perusahaan logam di Jawa Tengah menikmati keuntungan dengan membuat beberapa komponen penunjang kebutuhan pabrik-pabrik besar, ratusan home industry tumbuh dan menikmati masa kejayaan.

Kemunduran Usaha

Dari beberapa perusahaan home industry yang tumbuh dan berkembang hanya beberapa saja, kemunduran industry disebabkan antara lain:

1. Kesulitan bahan baku

2. Tidak ada rencana reinvestasi dan tergoda oleh kehidupan konsumptif. Mereka memilih konsumsi dari pada reinvestasi.

3. Kurang menyerap kemajuan tekhnologi sehingga keterampilan mereka menjadi ketinggalan, sementara tekhnologi berkembang terus.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline