Lihat ke Halaman Asli

Edy Priyatna

TERVERIFIKASI

Karyawan Swasta

Mengalir Setiap Waktu

Diperbarui: 18 Juni 2015   02:34

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Mengalir Setiap Waktu
Puisi : Edy Priyatna

Pada hari itu aku pasti
akan hadir walaupun
hanya dengan tangan hampa
tanpa bingkisan tanpa hadiah
karena aku hanya punya puisi waktu

Pada saat selalu saja terjadi
ada perasaan hilang
terjadi perasaan kehilangan saja
ada hilang rasa selalu
kehilangan rasa setiap saat
setiap hari kita selalu mengenal waktu

Pada hari ini aku mesti
di lahan tandus tak dendam
di antara partikel-partikel basah
banyak orang kehausan
menanti tibanya sukacita
bagiku panjang membentang
dari darah mengalir setiap waktu

(Pondok Petir, 25 Agustus 2014)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline