Lihat ke Halaman Asli

Tujuan Berumah Tangga

Diperbarui: 16 Mei 2023   10:49

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Di dalam Agama Islam tujuan menikah adalah bukan hanya untuk menyatukan dua orang yang saling jatuh cinta akan tetapi pernikahan merupakan suatu bagian di dalam menjalankan perintah agama ,Islam pun menganjurkan agar memiliki tujuan pernikahan adalah sebagai berikut .

1. MANJAGA DIRI DARI MAKSIAT


Menurut Islam menikah adalah salah satu cara untuk menjaga diri manusia dari maksiat mempunyai dorongan seksual adalah suatu hal yang wajar ,baik bagi lelaki maupun bagi wanita namun bagi seseorang yang tidak mampu menahan dorongan seksual atau dorongan nafsu syahwatnya maka ia akan terjerumus kedalam kemaksiatan ,agama Islam melarang bagi setiap umat nya melakukan kemaksiatan ,dengan cara menikalah seseorang dapat menahan atau mengendalikan nafsu nya sehingga kemaksiatan pun dapat terhindari bahkan di jauhi .


2. MANDAPATKAN KENYAMANAN DAN KEDAMAIAN


Tidak hanya menghindari kemaksiatan ,tujuan pernikahan pula ialah mendapatkan kenyaman dan kedamaian di dalam hidup nya ,maka dari itu kita di anjurkan untuk memilih pasangan yang tepat sehingga bisa membangun kenyaman dengan bersama dan menjalani kehidupan dengan damai .


3. MEMILIKI KETURUNAN


Mendapatkan atau mempunyai keturunan yang Sholeh,Sholehah,pintar dan menggemaskan adalah dambaan dari seluruh pasangan suami istri dan memiliki keturunan adalah salah satu bentuk tujuan dari sebuah pernikahan guana untuk melengkapi di dalam rumah tangga tersebut dan memiliki keturunan pula salah satu bentuk cara agar tetep adanya generasi penerus.


4. MEMBANGUN KELUARGA YANG ISLAMI


Sudah barang pasti setelah menikah anda harus menerapkan nilai-nilai Islam di dalam rumah tangga anda agar di dalam keluarga anda selalu harmonis,jika di dalam agama Islam terdapat istilah keluarga sakinah ,mawaddah,dan warohmah Memiliki tujuan pernikahan dengan membangun keluarga islami akan dapat  mempermudah keluarga mendapatkan ridho dari Allah swt.


5. MENYEMPIRNAKNA AGAMA


Bagi umat Islam menikah merupakan ibadah yang dapat sebuah menyempurnakan agama nya tujuan ini tatkala guna untuk mencegah agar tidak terjerumus nya ke dalam kemaksiatan,dan dapat merusak keimanan seseorang,dengan pernikahan nanti nya di harapkan agar mendapatkan rezeki yang berlimpah, keberkahan,dan di penuhi cinta dan kasih sayang .

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline