Lihat ke Halaman Asli

El.tama

Orang biasa(amatir)

Mimpi terbuang

Diperbarui: 11 April 2022   17:43

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

*Mimpi terbuang*

Begitu tingginya hatimu sempurna..
Menembus langit luar angkasa..
bersama gulungan awan mimpi yg terlupa..
Kau coba untuk Kembali
bertanya...

Cerita tentang petang
kisah mimpi yg Di buang...
Kerasnya hati Mu ingin Mengulang..
Tak juga puaskah hati Melihat buram terbentang..

pada satu asa kau beri
Rintang..
Memaksa pagi menjadi
petang..

Di sudut hening sejenak
Merenung..
Temukan alasan pasti yg tak
Hanya bayang..
agar mimpi yg terbuang.
Sedikit mengerti di kala kalbu membatu dalam Gersang..

mimpi yg terbuang..
Tak berdaya untuk mengenang...
Lupakan tak perlu tanya
anggap saja mimpi itu tumpukan karang..

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline