Lihat ke Halaman Asli

El Rahma

Belajar menulis

Puisi | Tinggal Kenangan

Diperbarui: 10 Maret 2020   13:02

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Oleh: Ely Rakhmawaty

Bayang dirimu memburaikan bulir bening meluruh
Kepergianmu menembus masa tak berbatas harap

Hadirmu terbias rindu yang terentang hingga ujung langit
Terpisah raga dalam bingkai rindu yang terpendam

Sesal merayap di sisa pesona yang perlahan lenyap
 Kokohnya cinta tak mampu mengulang masa
Kenangan terindah telah pergi mengembara di lorong mimpi. Nantikan aku kelak di tempat terindah nan abadi. Aamiin

Ruang Biru Indonesia, 14 Desember 2019. 00.00 WIT

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline