Lihat ke Halaman Asli

Elivatur Rose

Sebuah Entitas

Rabu, di Mana Kau Datang ke Dalam Pelukan

Diperbarui: 29 Januari 2020   16:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Enam tahun lalu

Di hari rabu

diiringi cinta Tuhan

Di sore yang hujan

Kau datang dalam pelukan.

Di hari rabu

dengan perasaan yang penuh

kusambut tangismu yang malu-malu

menyatakan nyali untuk hidup!

meski akulah yang gugup.

Diiringi cinta Tuhan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline