Lihat ke Halaman Asli

Elison Manisa

Penyair Rasa

10 Kualitas Pikiran Ditentukan oleh Informasi yang Disaring

Diperbarui: 29 Agustus 2022   23:55

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi https://pixabay.com

Kualitas Pikiran Ditentukan Oleh Informasinya Yang Disaring 

"Anda adalah apa yang anda pikirkan tentang siapa dan bagaimana anda bergaul, sikap, tindakan, perilaku, dan hubungan terhadap rekan kerja".

Kata Bijak "Salomo"

Baiklah orang bijak mendengar dan menambah ilmu dan baiklah orang yang berpengertian memperoleh bahan pertimbangan --- 

untuk mengerti amsal dan ibarat, perkataan dan teka-teki orang bijak. 

Takut akan TUHAN adalah permulaan pengetahuan, tetapi orang bodoh menghina hikmat dan didikan. 

Informasi yang di terima melalui pikiran di cerna atau disaring secara alami oleh apa yang diterima berkala. jika, anda mau berubah untuk masa depan yang jauh lebih berkualitas bagi keluarga, sesama, dan lingkungan, maka Anda harus tau dengan siapa dan bagaimana proses pergaulan sehari-hari ditentukan oleh:

1. Informasi yang anda baca sangat bermanfaat untuk pikiran sekarang dan nanti.

2. Lingkaran pertemanan atau lingkungan anda juga akan mempengaruhi cara berpikir anda, kata bijak "pergaulan yang buruk merusak kebiasaan yang baik".

3. Waktu tidur anda, pentingnya istirahat pada siang hari maupun malam hari, karena akan menjaga ketenangan pikiran dan mengurangi dampak stress yang tinggi akibat kurang tidur.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline