Lihat ke Halaman Asli

Jio M

Hidup adalah kesempatan

Setia Hingga Akhir Hayat

Diperbarui: 16 Mei 2022   17:58

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi pixabay.com

Setia menjaga aku

Setia mengajarkan aku

Setia mendengarkan aku

Setia bersua di akhir pekan

Ketika tak berdaya kau menemani

Ketika sedang krisis kau berikan apresiasi

Ketika berada dalam kelam kau berikan terang

Ketika berada di ambang kematian kau menyelamatkanku dari maut

Saat itulah kita bangkit dalam keterpurukan

Mekar seperti bunga bakung yang memberi keharuman, meski peliknya pelajaran hidup

Bahagia Tuhan masih memberikan kepercayaan untuk melayani sesama

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline