Lihat ke Halaman Asli

Lilik Fatimah Azzahra

TERVERIFIKASI

Wiraswasta

Di Balik Sarung Abah

Diperbarui: 8 Juni 2016   20:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

lakonhidup.wordpress.com

Seharian ini ada yang aneh pada diri Abah. Jalannya agak oleng ke kiri dan menthek-menthek. Apakah beliau sakit? 

Sebenarnya aku ingin bertanya langsung pada Abah. Tapi sungkan. Maklumlah. Aku sudah tumbuh menjadi seorang gadis remaja. 

Siang usai menjalankan sholat duhur di musholla yang terletak di samping rumah, kulihat Abah krengkelan mengenakan klompen di depan pintu. Buru-buru aku membantunya.

"Abah sakit?" tanyaku antara rasa ingin tahu dan kasihan melihat kondisi Abah.

Belum juga Abah menyahut, terdengar suara Umi memanggil-manggil dari dalam rumah.

"Abaaah...!!!" suara Umi melengking. Abah menatapku. Aku pun maklum. Segera aku melesat masuk ke dalam rumah menemui Umi.

"Ada apa, Mi?" 

"Abah mana, Ais? Umi mau minta tolong sama Abah. Pintu kamar mandi pegangannya lepas."

"Oh, biar Aisyah yang betulin, ya, Mi!"

Aku segera menuju kamar mandi diikuti oleh Umi. Sembari memeriksa pegangan pintu yang copot aku menyempatkan diri bertanya. 

"Mi, sebenarnya abah sakit apa sih?"

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline