Lihat ke Halaman Asli

Eko Suprayogi

Mahasiswa

Apakah Kartu Prakerja Efektif untuk Mengurangi Angka Pengangguran

Diperbarui: 20 Juni 2023   10:43

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Birokrasi. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG

Kartu prakerja merupakan salah satu program pemerintah yang dituju atau di khususkan untuk masyarakat yang belum bekerja, program kartu prakerja ini akan aktif pada 30 hari setelah mendapatkan dana insentif. Kartu prakerja ini merupakan bantuan dana pelatihan yang dimana tujuannya agar dapat membantu mengembangkan kompentensi kerja, adapun sasaran dari program kartu prakerja ini iyalah seseorang yang sudah berusia 18 tahun ke atas.

Jika seseorang ingin mendaftar sebagai anggota dari prakerja hendaknya iya memastikan dirinya sudah berusia minimal 18 tahun dan tidak sedang dalam masa pendidikan, karena kartu prakerja ini di programkan untuk masyarakat yang sudah tidak dalam menempuh pendidikan dan orang yang tidak berkerja.

Beberapa faktor positif dari kartu prakerja adalah bentuk bantuan atau pembekalan kompentensi kerja dan kewirausahawan serta mendapatkan insentif yang diberikan secara non tunai. Dan memiliki pelatihan yang diselenggarakan selama 15 jam

Efektifkah kartu prakerja mengurangi angka pengangguran, Asosiasi serikat pekerja Indonesia mengatakan bahwa program ini tidak efektif dalam meningkatkan kemampuan pekerja atau pun mengurangi angka penganguran, dan kartu prakerja tidak dapat menjamin dapat berkurangnya angka penganguran disebabkan kartu prakerja hanya merupakan program bantuan biyaya pelatihan yang hanya meningkatkan kompentensi kerja saja.

Menko Airlangga mengatakan bahwa antusias masyarakat ini menggambarkan bahwa terjadi literasi diginatal di insonesia cukup baik. Meskipun program ini sifatnya bantuan sosial, program ini mensyaratkan partisipasi aktif, mulai dari mendaftarkan diri, mengikuti proses seleksi, mengikuti dan menyelesaikan pelatihan hingga akhirnya mendapatkan dana berupa bantuan sosial.

Jadi menurut pandangan saya kartu prakerja ini memang tidak dapat mengurangi angka penganguran namun dapat membantu masyarakat dalam meningkatkan kemampuanya untuk lebih peka terhadap pekerjaan di sekitarnya serta memberikan wawasan kepada masyarakat melalui proses pelatihan yang ada.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline