Lihat ke Halaman Asli

Eko Irawan

Menulis itu Hidup

Museum Reenactor Ngalam, Media Pembelajaran Sejarah Generasi Milenial

Diperbarui: 5 Desember 2018   16:35

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona


Terima Kasih Kami Ucapkan Pada Adik Adik Mahasiswa Dari Pendidikan Geografi Offering B Universitas Negeri Malang, telah membuat Video Liputan ala Generasi Milenial. Dalam Seminar Sejarah Nasional Yang di Gelar di UGM 2018, sedang giat dicari sebuah media baru dalam Pendidikan Kesejarahan  di Indonesia. Musium dan Film adalah salah satu media yang bisa diberdayakan secara maksimal

Langkah adik adik Mahasiswa Dari Pendidikan Geografi Offering B Universitas Negeri Malang ini adalah wujud partisipasi generasi muda menggabungkan tehologi untuk mengemas sejarah dalam sebuah karya video. Yang Belum Ke Musium Malu dong...

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline