Lihat ke Halaman Asli

Masyarakat Ternyata Lebih Suka Berita Buruk

Diperbarui: 26 Juni 2015   02:25

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Perkembangan zaman yang begitu cepat serta kebutuhan informasi yang tdk susah lagi didapatkan membuat kehidupan manusia ini begitu nyaman.

Dahulu kala untuk mendapatkan informasi penting kita harus bersusah payah untuk memutar-mutar antena radio kecil kita, berbeda dengan sekarang, untuk mengetahui kejadian di kampung kita cukup menekan beberapa tomboh di hp kita, untuk mengetahui rahasia teman kita cukup dengan membuka hp dan mengakses facebook melalui jaringan internet kita sudah bisa dapat.

Ada yang unik dari perilaku kita, entah mungkin karena kita sudah bosan dengan jutaan informasi yang masuk di kepala kita tiap harinya, masyarakat kita sekarang lebih suka mendengar,membaca dan mengetahui informasi-informasi yang buruk. Menurut sebagian besar wartawan berita yang kontroversi yang paling laku dan disukai masyakat, berita-berita yang tidak layak yang justru digemari masyarakat. Berita Gosip dan mengumbar aib adalah favorit masyarakat masa kini.

Itu benar adanya, saat ini saja lagi maraknya kasus allisya di media, coba saja cari tahu berapa banyak orang yang ingin mengetahui berita itu?? Pasti sangat banyak kan.

Wajarlah kalau masyarakat kita menjadi tidak beres karena senang mengonsumsi sampah lewat mulut,telinga dan matanya.
Salam
biologi-news.blogspot.com

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline