Lihat ke Halaman Asli

Lampu Led Untuk perumahan

Diperbarui: 26 Juni 2015   14:24

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Lampu 2 atau 3 Watt LED Untuk Perumahan

Teknologi lampu terus berkembang dengan segala keunggulan yang dimilikinya untuk menutupi kelemahan-kelemahan pada generasi sebelumnya. Lampu LED 2 atau 3 watt dengan color temperature 5000 - 7000K memeiliki emisi cahaya putih layaknya cahaya neon yang sudah kita kenal. Cahayanya bisa menggantikan lampu 25Watt lampu pijar atau lampu hemat energi 5Watt . Ini berati dapat terima sebagai alat penerangan di rumah kita. Umur lampu ini bisa mencapai 10 tahun atau lebih. Namun demikian lampu ini masih tergolong langka di pasaran dan harganya masih relatif mahal jika dibandingkan dengan lampu hemat energi biasa. Harganya bisa mencapai Rp 60.000 - Rp 90.000 tergantung merek yang dibeli. Saat ini philips menjual dengan harga 150.000/buah.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline