Terdengar rintik deras suaramu
Mengalir tanpa perintah dari ruang terdalam Mu
Pekat mendung itu bergelantung di awan Mu
Ucap syukur tak henti kulantunkan
Dia terbaik terpanjat dari kelu bibirku
Mengingat selalu akan kuasa Mu
Berharap hujan mampu menyegarkan kalbu
Tetap biru walaupun haru dan tabu
Anganku menjelajah liar seiring deras hujan itu
Berlarian angan bahagia dan duka
Semua jadi satu tarian lamunan menikmati