Lihat ke Halaman Asli

Edo kurnia

Edokurnia,Padang,Sumbar

Membuat Mini Studio di Rumah

Diperbarui: 3 November 2021   18:28

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Inovasi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Jcomp

Zaman sekarang ini dimana setiap kegiatan yang kita lakukan tidak jauh jauh dari namanya teknologi, membuat berbagai macam perubahan di beberapa aspek kehidupan termasuk dalam aspek bekerja.

Pekerjaan yang dulunya hanya bisa dilakukan secara offline atau tatap muka seperti  bekerja dikantor, bertani, dan lainnya sekarang mulai berubah seiring dengan berkembangnya zaman ,muncullah berbagai jenis pekerjaan baru yang bisa dilakukan secara online sebut saja youtuber, streamer, blogger , dll. 

Bisa kita lihat semakin banyaknya anak muda dan bahkan orang tua yang mulai bekerja seperti ini, bisa dibilang dengan hanya dirumah saja bisa menghasilkan uang, atau bisa disbut juga bekerja.  

Apalagi dengan munculnya virus covid 19 yang menambah tendensi dalam bekerja offline atau tatap muka menjadi online saja. Dengan demikian banyak pekerja yang mulai berubah haluan menjadi youtuber, streamer, dll. 

Tentunya untuk menjadi seorang youtuber, streamer membutuhkan ruang kerja /studio , disini penulis ingin memberikan informasi mengenai cara membaut mini studio dirumahdan hal hal penting dalam membuat mini studio :

1. Membuat perangkat audio

Dalam membuat perangkat streaming para youtuber biasanya membutuhkan PC/Laptop untuk bekerja, dan tidak hanya itu seorang youtuber/streamer juga membutuhkan perangkat tambahan seperti audio dan microphone.

Hal yang penting dalam membuat perangkat streaming  ini bisa menggunakan microphone atau speaker yang bisa dibeli lansung di toko  tetapi untuk hasil maksimal biasanya youtuber dalam membuat ini menggunakan soundcard eksternal seperti mixer audio yang digunakan untuk membuat kualitas audio menjadi bersih, dan jernih.

2. Membuat perangkat video

Dalam membuat peraknta video biasanya menggunakan webcamera, biasanya harganya bervariasi tergantung kualitasnya, ada juga yang menggunakan camera untuk hasil maksimal

3. Lighting

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline