Lihat ke Halaman Asli

I Ketut Suweca

TERVERIFIKASI

Dosen - Pencinta Dunia Literasi

Dear Mahasiswa, Mencatat Saat Kuliah Itu Selalu Penting Lho!

Diperbarui: 15 Oktober 2023   12:02

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi belajar sambil mendengarkan musik.(Pexels.com/Zen Chung)

Kegiatan mendengar, membaca, menulis atau mencatat merupakan hal yang biasa dilakukan di kampus. Semua kegiatan itu menunjang proses belajar-mengajar.

Akan tetapi, terkadang kegiatan mencatat materi kuliah acapkali diabaikan oleh rekan-rekan  mahasiswa.

Di antara mereka, ada saja yang merasa malas tau merasa tidak perlu mencatat materi kuliah yang dipaparkan pengajar di depan kelas.

Lima Manfaat Utama

Kalau ditelusuri lebih jauh, ternyata ada beberapa manfaat yang bisa dipetik mahasiwa dari kegiatan mencatat materi perkuliahan.

Apa sajakah itu? Mari kita kupas lebih lanjut.

Pertama, membuat pikiran fokus.

Dengan mencatat apa yang diterangkan dosen atau apa yang ditulis dosen di depan kelas akan membuat pikiran jadi fokus.

Artinya, dengan mencatat -- mau tak mau, pikiran terkonsentrasi ke materi kuliah. Tidak terdistraksi, misalnya, oleh hal-hal lain seperti menggunakan gedget, ngobrol dengan teman sebelah, dan sebagainya.

Mencatat saat kuliah itu penting (Sumber gambar: https://rencanamu.id).

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline