Lihat ke Halaman Asli

Cara Mengetahui Jejak Pengunjung Melalui Widget Statistik Feedjit

Diperbarui: 26 Juni 2015   02:59

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mengetahui jejak pengunjung sangat berguna untuk memantau keberadaan blog anda. Anda bisa belajar dari mana pengunjung masuk dan apa kata kunci yang mereka gunakan sehingga mereka kesasar ke blog anda. Dan sekaligus mengetahui pengunjung yang sudah membokmarks alamat blog anda. Caranya adalah sebagai berikut.

Jika anda belum memasang widget ini anda bisa pelajari caranya di sini: Cara Memasang Widget Statistik Pengunjung Feedjit.

1. Kliklah menu Real-time view pada bagian bawah widget statistic Feedjid blog anda.

2. Selanjutnya akan terbukalah halaman jejak pengunjung seperti di bawah ini.

Berikut keterangan dari bagian-bagian gambar tersebut:

Sekarang kita ambil contoh pada baris yang pertama:

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline