Lihat ke Halaman Asli

Pulang Kampung

Diperbarui: 26 Juni 2015   13:06

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Lama nggak nulis di kompasiana.

hanya ingin berbagi cerita sama temen-temen sekalian. pemikiran ini benar-benar menyita waktu saya. baru-baru ini saya pulang kampung tempas ibu saya. pulang kampung adalah hal yang sangat saya idam-idamkan. saya merasa di sanalah tempat saya sebenarnya. disanalah saya merasakan kebahagiaan yang membuncah. saya merasa disanalah saya dapat merasakan kasih sayang yang tulus dari keluarga saya. disanalah saya dapat mengekspresikan semua emosi saya.

walaupun teknologi belum menjama kampung saya.tapi saya merasa lebih baik memang teknologi tidak masuk kekampung saya. karena ddisitulah saya dapat merasakan betapa alam telah menyediakan semuanya untuk kita manusia. betapa alam telah merelakan semua kepunyaannya untuk manusia.

penghormatan terhadap yang lebih sangat kental tapi semunya dilakukan dengan ke ikhlasan hati.

betapa indahnya kehidupan didesa. orang-orang masih banyakyang solat di masjid. masjid dan surau tak pernah sepi. kehidupan religi yang memuat hati ini begitu tenang dan damai...

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline