Lihat ke Halaman Asli

Dwi Surya Ningsi Rais

Terbanglah Jangan Lelah

Catatan Kecil

Diperbarui: 13 September 2020   21:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber Gambar: https://pixabay.com/id/photos/dewasa-buku-harian-jurnal-1850177/

Rintikan gerimis menerpa sebuah catatan kecil 

Ada mendung di sana

Ada petir menimpanya

Dan ada dentuman guntur menyapanya

Menggebu-gebu hatinya

Ia 'pun tumpah membasahi segala bayangan di pelupuk mata

Hingga keringlah ia dalam catatan kecilnya

September 2020, Kota Makassar

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline