Lihat ke Halaman Asli

Dwi Rangga Adhiyaksa

Mahasiswa Universitas Islam Negri Syarif hidayatullah Jakarta, prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Biodata Andrea Hirata Seman Harun

Diperbarui: 20 Mei 2023   22:18

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Andrea Hirata Seman Said Harun atau lebih dikenal sebagai Andrea Hirata, adalah novelis indonesia. Andrea Hirata lahir pada tanggal 24 Oktober 1967 di Pulau Belitung, provinsi Bangka Belitung, Andrea Hirata merupakan novelis indonesia yang terkenal dengan buku-buku nya yaitu ada Sang Pemimpi, Edensor, Ayah, Guru Aini, Orang-Orang Biasa, Padang Bulan.

Pendidikan

Andrea Hirata Mengawali pendidikan S1 nya di Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia setelah menyelesaikan studinya di Universitas Indonesia Andrea Hirata lanjut Studinya S2 di Universite de Paris Sorbonne  yang terletak di France dan setelah menyelesaikan di Universite de Paris Sorbonne lanjut studinya di Sheffield Hallam University di inggris

Karya Andrea Hirata begitu banyak yang sudah dirilis seluruh indonesia apa saja Karya-Karya Andrea Hirata

Tetralogi Laskar Pelangi

-Sang pemimpi

-laskar Pelangi

-Edensor

- Maryamah Karpov

Trilogi Sirkus Pohon

-Cinta di dalam gelas 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline