Kemana perginya anganku dulu?
Mengapa kini semua terasa asing?
Dulu bukankah ku pikir dewasa itu mudah?
Lantas bagaimana aku harus melalui proses ini?
Hari-hariku bertambah sepi
Tak pernah ku kira dewasa se mengerikan ini
Makin banyak orang yang datang dan pergi
Tak pernah ku kira dewasa se pahit ini
Begitu banyak hal yang sulit aku pahami
Begitu banyak hal yang sangat menguras energi
Di kamarku sendiri, aku sering mengutuki diri