Lihat ke Halaman Asli

Duta Penggerak Literasi

Organisasi Pemuda

Pemenang Duta Penggerak Literasi Indonesia 2022

Diperbarui: 3 Oktober 2022   06:45

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

TOP 10 Duta Penggerak Literasi Indonesia 2022/Dok pribadi

Ajang pemilihan Duta Penggerak Literasi Indonesia tahun 2022 yang telah dimulai sejak bulan Juli telah berakhir, dan pengumuman pemenang diumumkan pada 05 September 2022.

Setelah melalui seleksi panjang, Provinsi Maluku keluar sebagai juara utama dan posisi Runner Up diraih oleh Provinsi Jambi.

Adapun jumlah pendaftar yang telah mendaftar di Duta Penggerak Literasi Indonesia 2022 yaitu sebanyak 610 pendaftar. 

Tujuan diadakannya kegiatan ini yaitu untuk mengajak generasi muda menyiapkan Indonesia emas ditahun 2045 dengan berliterasi. 

Literasi menjadi aspek yang sangat penting untuk bangsa Indonesia, karena masa depan suatu bangsa ditentukan oleh generasi muda yang cerdas. 

"Kami berharap para generasi muda bisa menjadi penggerak literasi untuk dirinya sendiri dan orang-orang disekitarnya" kata Panitia. 

TOP 5 Duta Penggerak Literasi Indonesia 2022/dok pribadi

Berikut daftar pemenang Duta Penggerak Literasi Indonesia 2022:

1. Winner,  Provinsi Maluku ( Rizky Rachmatullah dan Anggun Ikawati) 

2. Runner Up 1, Provinsi Jambi ( Pajar Giatno dan Lisa Riyani) 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline