Lihat ke Halaman Asli

Tampilan Cerah pada Warna Cat Rumah Minimalis

Diperbarui: 17 Juni 2015   14:10

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber Image : www.infopropertiterbaru.com

[caption id="" align="aligncenter" width="415" caption="Sumber Image : www.infopropertiterbaru.com"][/caption]

Tampilan warna cat rumah minimalis memang jarang digunakan warna cerah karena patokan dalam mendirikan konsep minimalis adalah penggunaan warna hitam dan putih. Kedua warna ini sering kali menjadi penanda yang pasti dari sebuah rumah minimalis, ini membuat beberapa orang berinovasi untuk menabrakkan kedua warna tersebut dengan warna lain yang lebih mencolok mata, dimana ini ditujukan agar ruangan menjadi lebih hidup. Jika anda ingin memberikan sentuhan lain pada rumah minimalis anda, tanpa mengacuhkan patokan pasti dari rumah minimalis.

Penggunaan warna gelap pada ruang keluarga yang ingin mengedepankan kehangatan keluarga menjadi hal di hindari pada penataan rumah namun bagaimana jika anda telah menggunakan konsep minimalis. Konsep ini tentu saja lebih menyarankan penggunaan warna hitam dan putih, sedangkan jika warna putih saja akan menimbulkan ruangan yang berbentuk kotak yang kaku. Anda bisa memberikan warna lain yang mencolok seperti biru, orange ataupun hijau. Gunakan warna neon yang matang, sebaiknya menghindari warna pastel yang tidak terlalu kuat, dimana warna ini akan terkalahkan begitu saja oleh warna asal dari konsep minimalis.

Penggunaan warna terang pada warna cat rumah minimalis akan membuat tampilan rumah anda menjadi terlihat berbeda, gunakan warna biru pada ruangan keluarga maupun ruang makan, namun anda harus tetap memberikan sentuhan warna hitam dan putih untuk tetap menegaskan konsep rumah yang anda dirikan, bisa juga anda menggunakan warna orange yang segar pada ruang tamu dan imbangi dengan penggunaan meja dan kursi yang menggunakan warna minimalis.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline