Lihat ke Halaman Asli

Kelvin Layzuardy

Content Writer

Mendapatkan Customer Baru melalui Email List yang Anda Buat

Diperbarui: 12 Maret 2021   20:18

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Source: People Send Email created by Dashua83 - www.freepik.com

Mendapatkan customer baru melalui email list yang Anda buat merupakan salah satu cara yang bisa Anda lakukan.

Tentunya mendapatkan customer baru melalui email list merupakan salah satu cara yang bisa Anda lakukan lewat email marketing.

Anda pasti penasaran bagaimana mendapatkan customer dari email list ini. Sebenarnya caranya sangat mudah karena Anda cukup membuat email list organik dengan berbagai cara.

Mulai dari membuat form, melalui seminar/webinar, hingga menggunakan cara lain bisa Anda lakukan untuk mendapatkan email list.

Setelah mendapatkan email list tersebut, Anda tinggal mengirimkan email seperti biasa kepada audience.

Melalui email list organik ini, Anda akan memiliki kemungkinan mendapatkan customer baru lebih besar tentunya.

Customer baru ini akan didapatkan dari audience yang Anda hasilkan dari proses membuat email list tersebut loh.

Email marketing sendiri memang merupakan salah satu platform yang saat ini masih bisa Anda andalkan untuk digunakan dalam bisnis loh.

Mulai dari untuk promosi, hingga untuk menjangkau customer bisa Anda lakukan melalui email marketing ini yah.

Tentunya email marketing memiliki banyak keungguln dari segi fitur dan juga kemampuan yang dimiliki sangat banyak.

Selain itu, dari segi leyananan yang ada juga tentunya sangat banyak dan berbeda antara satu penyedia dengan yang lain.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline