Lihat ke Halaman Asli

8 Tips Agar Bisa Kerja di Kapal Pesiar

Diperbarui: 21 Maret 2017   23:11

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

sumber : www.dlsschooling.com

Bekerja di Kapal Pesiar dengan berbagai macam keuntungan yang didapat seperti bisa berpergian keliling dunia secara gratis dan juga mendapatkan gaji hingga ratusan dollar. Bertemu dan dapat mengenal langsung teman-teman serta mempelajari budanyanya dari seluruh dunia.

Lalu, bagaimana sih agar bisa bekerja di Kapal Pesiar. Disini ada delapan tips and trick yang harus kamu persiapkan agar bisa bekerja di Kapal Pesiar.

8 (delapan) Tips and Trick Agar Bisa Bekerja di Kapal Pesiar

1. Pastikan bekerja dan karir secara international di Kapal Pesiar adalah langkah tepat untuk kamu

Jika keinginan kalian mempunyai pekerjaan dengan karir secara International, maka Kapal Pesiar merupakan salah satu langkah tepat untuk memulainya. Bekerja di luar negeri, dengan gaji dollar dan bisa keliling dunia secara gratis. Siapa sih yang tidak menginginkannya.

2. Kamu sudah memiliki pengalaman dan pelatihan khusus kapal pesiar.

Point ini sangat penting bagi kalian yang ingin bisa bekerja di Kapal Pesiar. Terlebih dahulu sudah mengikuti pelatihan dan Pendidikan Kapal Pesiar atau mempunyai pengalaman kerja di Hotel. Karena meski keduanya adalah sama Hotel Laut dan Hotel Darat, namun SOP tentu saja berbeda.

Ada banyak tempat Pendidikan dan pelatihan Kapal Pesiar salah satunya di DLS Cruise School. Jangan sekali-kali mengambil jalur illegal dan pergi bekerja di kapal pesiar tanpa perbekalan. Karena itu tentu saja bisa merugikan kalian sendiri.

3. Mempersiapkan dokumen & sertifikat pendukung dengan lengkap.

Setelah sudah memiliki perbekalan dan kemampuan secara mumpuni. Tentunya dokumen dan sertifikat pendukung lainnya harus dapat di lengkapi salah satunya seperti passport, seamen book, BST (Basic Safety Training) dll.

Baca : 7 Dokumen yang harus dipersiapkan untuk bisa bekerja di Kapal Pesiar

4. Memahami bagaimana kapal pesiar beroperasi.Meski berfasilitas hotel namun juga mempunyai perbedaan.

Menangani bagaimana caranya menghadapi kondisi kapal dalam keadaan genting, baik membantu menanggulangi solusi atau secara emotional untuk menenangkan tamu di kapal.

Pelajaran ini akan kalian dapatkan di Pelatihan dan Pendidikan Kapal Pesiar serta juga akan mendapatkan training tambahan ketika hendak mengambil BST (Basic Safety Training), CCM (Crowd and Crisis Management), SCRB (Survival Craft and Rescue Boat) dan lain-lain.

5. Pantau terus website kapal pesiar dunia yang menjadi target kalian

Tentunya ketertarikan untuk bekerja mengelilingi dunia dalam satu waktu itu sangat menyenangkan. Bahkan keinginan tersebut semakin membuncah ketika beberapa teman sudah terlebih dahulu berangkat. Bercerita mengenai Kapal Pesiar yang menjadi tempat kerjanya.
Hal tersebut juga bisa dijadikan sebagai acuan kita untuk terus pantau website Kapal Pesiar dunia yang menjadi target. Agar ketika dibuka lowongan kerja kapal pesiar dengan posisi yang di inginkan bisa segera mengajukan surat lamaran.

6. Persiapkan CV dan Lamaran kerja sebaik mungkin

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline