Lihat ke Halaman Asli

Membangun Pribadi Anak

Diperbarui: 2 Juni 2016   03:36

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Anak-anak jaman sekarang sudah di manjakan oleh tekologi. karena dengan teknologi anak tersebut mampu mencari informasi sebanyak-banyaknya. mugkin anak yang memakai gadjet akan selalu bermain dengan gadjetnya. anak-anak akan tidak perduli dengan lingkungan sekitar bahkan dengan dirinya sendiri. dia akan lupa makan, ganti baju sepulang sekolah, mandi, dll. anak-anak yang seperti ini merasa bahwa hidupnya ada di gadjet tersebut tidak membutuhkan orang lain. dan intensitas anak berkomunikasi atau berinteraksi dengan teman-temannya semakin berkurang. karena anak merasa semua yang dia butuhkan ada di gadjetnya tersebut.

Sehingga agar anak tidak menjadi seperti itu, orang tua harus memerhatikan keseharian anak tersebut. ibarat anka yang baru lahir seperti kertas kosong, sehingga orang tua harus melukis dengan baik. agar anak tersebut menjadi pribadi yang baik. karena anak kecil memiliki sifat yang fleksibel sehingga mudah diatur atau di arahkan ke hal-hal yang baik.

sehingga orang tua harus menanamkan landasan akidah,karena jika sejak kecil sudah diajarkan tentang akidah, insya Alloh anak tersebut akan menjadi pribadi yang baik, akhlaknya juga menjadi baik. dengan mengajarkan anak mengaji, mengenali tentang agamanya, mengajaknya beribadah. sehingga orang tua tidak hanya menyuruh anaknya tapi orang tua juga harus melakukan hal-hal kebaikan agar dicontoh oleh anaknya. karena anak tersebut akan mencotoh apa yang dilakukan oleh orang tuanya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline