Lihat ke Halaman Asli

Dicky Saputra

TERVERIFIKASI

Talks about worklife and business. Visit my other blog: scmguide.com

4 Cara Memutuskan Siklus Pikiran Negatif untuk Kebaikan Diri Sendiri

Diperbarui: 21 Desember 2019   20:09

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Berpikir negatif (sumber: pixabay.com)

"Saya enggak cukup mampu untuk menyelesaikan tugas ini."

"Mereka enggak akan suka saya. Saya terlalu jelek untuk berada di sekitar mereka."

"Saya enggak akan pernah bisa keluar dari masalah ini."

Kalau kamu punya pikiran-pikiran negatif seperti di atas, berhati-hatilah. Itu bisa sangat mempengaruhi kualitas hidupmu.

Kamu akan merasa bahwa hidupmu enggak akan pernah bisa berubah menjadi lebih baik. Bahwa hidupmu akan selamanya berada dalam kondisi seperti apa yang kamu sedang pikirkan.

Masalahnya, apapun yang kamu pikirkan tentang dirimu, apakah itu baik atau buruk, keduanya akan menjadi sebuah kebenaran.

Ketika kamu berpikir bahwa dirimu enggak cukup pintar, enggak cukup cantik atau tampan, enggak cukup menyenangkan, itu akan menjadi sebuah kenyataan.

Kenapa?

Karena otak akan mencari 1001 cara untuk membuatnya benar-benar menjadi kenyataan.

Pikiran-pikiran itu akan mengendalikan bagaimana kamu menjalani hidup di dunia nyata.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline