Lihat ke Halaman Asli

dicka juice

Pengusaha muda

Kurma di Bulan Ramadhan

Diperbarui: 2 April 2022   21:38

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: PEXELS

Biasanya dengan dimulainya bulan Ramadhan, salah satu produk makanan yang paling umum dan paling sering dijumpai dipasaran adalah kurma, baik itu kurma kering, tanpa biji, sirup, milkshake, dan manisan. Kurma menjadi makanan populer di kalangan umat muslim bulan ramadhan karena anjuran Rasulullah serta makanan favorit Nabi ketika berbuka puasa. Disisi lain memakan 7 buah kurma di pagi hari setiap hari dipercaya dapat membantu menghilangkan racun dan rasa iri dalam diri manusia. Kurma juga bisa memberikan energi yang cukup bagi tubuh sehingga dianjurkan untuk mengkonsumsinya baik sebelum memulai puasa atau saat berbuka puasa. Hal ini dikarenakan kandungan lengkap di dalam buah kurma itu sendiri. Kandungannya antara lain yaitu:

Kalori: 281 kcal per 100gr

Lemak total: 0.03 gr

Karbohidrat total: 5.33 gr

Serat: 0.6 gr

Gula: 4.5 gr

Protein: 0.17 gr

Vitamin b6: 0.012 mg

Zat besi: 0.07 mg

Magnesium: 3 mg

Potassium: 47 mg

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline