Lihat ke Halaman Asli

Dian Sanjaya

Mahasiswa

Refleksi Hari Lahir Pancasila

Diperbarui: 1 Juni 2019   10:35

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Semangat bernegara masih terus berkobar. Semangat untukmewujudkan bangsa Indonesia sebagai negara yang makmur terus diperjuangkan. Dengansemangat 45 serta keyakinan akan nilai-nilai yang terkandung dalam butir ayatPancasila perjuangan terus diserukan. Untuk yang beberapa tahun yang laluberapapun umur kita semua, selama itulah kita menyakini Pancasila. 

Saya menemuidan merayakan Hari Kelahiran Pancasila, yang saya anut selama 20 tahunterakhir, terhitung sejak saya dilahirkan hingga nanti saya di tiadakan. Berpegangteguh dengan Pancasila dan nilai-nilai yang terkandung didalamnya dalah buktipengabdian saya sebagai warga negara yang merasakan nikmat kemerdekaan tanpaikut turun berjuang bersimpah darah menghadap pertempuran layaknya dulu. Bukti kecintaansaya terhadap bangsa dan tanah air, wujud terimakasih kepada para pahlawanterdahulu.

Hari kelahiran Pancasila yang jatuh pada tanggal 1 Juniharusnya menjadi momen bagi pemuda seperti saya dan para pemuda Indonesialainnya untuk merefleksikan diri, sudah seberapa besar perjuangan kita untuktanah air. 

Dizaman sekarang ini banyak pemuda yang sudah mulai lupa akan artidari sebuah Pancasila. Lupa akan nilai-nilai yang terkandung didalamnya, lalaiuntuk menerapkannya dalam hal kehidupan berwarga dan bernegara. Seiring majunyazaman, kemudahan demi kemudahan sangat mudah didapatkan. 

Apakah hal yangseperti ini justru menurukan kualitas dari para pemuda indonesia untuk tetapdan selalu berpegang teguh pada Pancasila? Justru dengan kemajuan zaman peluangmewujudkan kemajuan dan kemakmuran bangsa Indonesia akan semakin mudah diraih. HariKelahiran Pancasila bukan hanya sebuah perayaan formalitas belaka, yangkebanyakan dilakukan dengan ucapan kiriman gambar. Pancasila lahir daripemikiran-pemikiran para pahlawan serta penuh pertimbangan dalam perumusannya. 

Pancasilalahir atas dasar keadilan, kesetaraan, kemakmuran yang berlaku untuk wargaNegara Indonesia. Oleh karena itu marilah kita para pemuda Indonesia untukberpegang teguh kembali pada Nilai-nilai yang terkandung pada Pancasila sertamenerapkan dalam kehidupan sehari-hari.

Tulisan ini sebagai pengingat bagi saya dan seluruh pemudaIndonesia agar senantiasa di manapun ia berada tetap ingat jati dirinya sebagaiwarga Negara Indonesia serta berpegang teguh dengan Pancasila.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline