Lihat ke Halaman Asli

Cara Merubah Warna Softcase HP

Diperbarui: 19 April 2020   10:37

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

Bahan:

- Air (panas dan tidak panas)

- Pasta gigi

- Sikat (sikat gigi/baju)

- kertas Dekor (pilih warna yang diinginkan)

- soda kue

- box kecil atau wadah lainnya

Caranya:

pertama cuci softcash dengan menggunakan pasta gigi dan soda gosok dengan sikat hingga bersih, kemudian bilas dengan air. Kemudian siapkan air panas yang sudah mendidih ke dalam box atau wadah lainnya yang sudah di sediakan, lalu masukkan kertas dekor dengan warna yg diinginkan. 

Dan campur dengan soda kue, lalu biarkan air berubah warna terlebih dahulu. Kemudian letakkan softcash hp ke air yang sudah berwarna tersebut, biarkan terendam hingga 30 menit, kemudian angkat softcash hp dan bilas dengan air biasa. Jadilah softcash hp dengan warna yang kamu inginkan




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline