Lekas Melupa
Aku meminta pada sang waktu,
agar lekas melupakanmu.
Rasa yang pernah ada,
semoga lekaslah sirna.
Lekas aku ingin melupa,
tentang untaian cerita silam.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H