Lihat ke Halaman Asli

Diana FitriaMayangsari

Bandung, 1994. Bercita- Cita jadi penulis. Salam kenal

Puisi | Pulang

Diperbarui: 2 November 2019   06:00

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Barangkali,
Sempatkanlah pamit sebelum petang tiba,
Lalu teduhkan lara agar kita sadar bijaknya hati.
Barangkali,
Kita rindu rasanya pulang,
Sebelum tua menyayat kian lesat.
Katanya,
Pulang adalah tempat penguat harapan,
Tempat kita menyusun memori.
Mari pulang,
Kita hapuskan jarak,
Untuk segala hal yang tak bisa dilupakan.
Mari pulang,
Untuk Sebab yang tak bisa ditelusuri.
Karena ada peluk yang kian dirindukan.
Diam, dalam dan enggan kembali.
Mari pulang,
Agar kita bisa saling mengadu.
Jadi piluku tak kian membeku.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline