Lihat ke Halaman Asli

Diah permatasari

MAHASISWI STIBA AR RAAYAH

Hujan

Diperbarui: 5 Desember 2020   14:42

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Hujan

(Oleh : Diah permatasari)

Hujan..........

Rintikanmu Menutup Aliran Air Mata

Angin Yang Kau Bawa Mengingatkanku Pada Satu Masa

Masa Dimana Aku Selau Tegak Berdiri Ditengah Dentingan Petir-Petir Yang Menyambar

Hujan .........

Dingin Yang Kau Bawa Mengembalikan Semangat Hidupku

Bahwasanya Hidup Terkadang Harus Ditutupi Oleh Kain-Kain Yang Tebal

Kain Penutup Kesedihan Menjadi Sebuah Senyuman  Yang Memancar

Hujan ..........

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline